Mekari Jurnal
Daftar Isi
4 min read

Sukseskan Bisnis F&B Anda dengan Program Accounting Terbaik

Tayang 21 Aug 2020
Diperbarui 16 Oktober 2023

Bisnis Food and Beverages (F&B) merupakan salah satu jenis bisnis utama yang masih berkembang dan tak terpengaruh kondisi resesi ekonomi secara signifikan. Untuk membuat bisnis F&B semakin sukses, Anda bisa melancarkan strategi dengan menggunakan program accounting terbaik.

Makanan dan minuman adalah kebutuhan utama masyarakat, meski dalam kondisi apapun.

Oleh karena itu, kesempatan bisnis F&B untuk mendapat keuntungan yang lebih banyak juga cukup besar.

Namun, semua pelaku bisnis mengetahui peluang besar dalam bisnis tersebut.

Alhasil sektor F&B menjadi sektor bisnis yang cukup ramai melakukan oleh pelaku bisnis.

Persaingan menjadi sangat ketat karena banyaknya kompetitor yang muncul.

Maka itu, jika ingin membuka bisnis F&B, Anda perlu benar-benar memahami target pasar dan membuat strategi bisnis yang benar-benar ampuh agar bisnis bisa bertahan, salah satunya dengan menggunakan program accounting.

Pengelolaan Keuangan Bagi Bisnis F&B

Dalam setiap bisnis, salah satu faktor yang membuat bisnis tetap lancar adalah pengelolaan keuangan yang baik, termasuk bisnis F&B.

Jika pengelolaan keuangan tidak baik, maka peluang bisnis untuk menjadi lebih besar akan hilang.

Ada banyak sekali kasus dimana bisnis gulung tikar hanya karena kesalahan dalam pengelolaan keuangan.

Misalnya, kesalahan dalam perhitungan laporan keuangan laba dan rugi dalam bisnis F&B.

Kesalahan kecil tersebut membuat pemilik bisnis bisa salah mengambil langkah.

Tanpa memperhatikan dengan seksama, pemilik bisnis bisa saja mengambil fasilitas pinjaman bank lebih banyak tanpa ada rencana ekspansi yang tepat.

Hal itu bisa berisiko terhadap perkembangan bisnis.

Agar hal ini tidak terjadi, Anda bisa mempercayakan sistem pengelolaan keuangan bisnis F&B kepada  program accounting terbaik.

Alasannya karena accounting program sudah merancangnya khusus untuk lebih akurat mengelola data keuangan dan menghasilkan perhitungan yang lebih tepat juga.

program accounting f&b

Gunakan Program Accounting Terbaik untuk Bisnis F&B

Salah satu alasan mengapa bisnis F&B perlu pengelolaan keuangan yang baik karena aktivitas transaksi bisnis Food and Beverages terbilang sangat sering dengan banyak komponen.

Meskipun transaksi kecil, tetapi transaksi tersebut bisa saja terjadi berkali-kali.

Setiap transaksi tersebut harus mencatatnya dengan akurat.

Accounting software memberikan fitur accounting yang sesuai dengan kebutuhan akuntansi bisnis F&B.

Berikut bagaimana program accounting bisa mendukung bisnis F&B berkembang lebih sukses:

Mencatat Transaksi dengan Mudah

Di dalam program accounting, setiap transaksi akan tercatat dan terakumulasi dengan baik secara otomatis.

Setiap data yang memberikan  nilai agar bisa mendapatkan program accounting.

Hingga pada akhirnya data tersebut menjadi laporan keuangan yang sesuai.

Berbeda dengan pencatatan secara manual, program accounting mencatat setiap transaksi bisnis F&B secara digital. Data juga aman tanpa khawatir akan hilang ataupun rusak.

Cara ini memudahkan bisnis F&B untuk tetap bisa fokus pada pengembangan bisnis dan tidak mengabaikan setiap transaksi yang ada.

Mengelola Data Menjadi Laporan Keuangan Melalui Program Accounting Bisnis F&B

Data transaksi yang telah mencatatnya dalam program accounting, kemudian mengolahnya agar menjadi laporan keuangan bisnis F&B.

Manfaat lain membuat laporan keuangan bisnis F&B dengan program accounting adalah perhitungan dengan menggunakan program accounting lebih akurat daripada dengan cara manual.

Cara manual akan rawan terjadi kesalahan karena human error. Sedangkan program accounting sudah diatur sedemikian rupa agar memiliki perhitungan yang akurat untuk laporan keuangan.

Pembuatan laporan keuangan menjadi lebih praktis dan mudah dengan program accounting.

Baca Juga: Kenapa Program Accounting Dibutuhkan Penjual Online

Menghemat Biaya Pengeluaran

Biasanya, untuk mengelola laporan keuangan perusahaan, pemilik bisnis akan menyewa jasa akuntan. Tetapi jasa akuntan cukup mahal.

Apalagi jika bisnis F&B yang dibangun masih baru merintis. Pengeluaran akan terlalu besar untuk menyewa jasa akuntan.

Oleh karena itu, program accounting hadir untuk memudahkan Anda mengelola keuangan bisnis F&B .

Dengan menggunakan program accounting, Anda tidak perlu mengeluarkan biaya besar, cukup membayar langganan program accounting yang terjangkau dan sistem akuntansi perusahaan Anda tetap berjalan lancar.

Salah satu program accounting terbaik yang hadir di Indonesia adalah Mekari Jurnal.

Dengan menggunakan Mekari Jurnal, Anda bisa menghemat biaya, waktu, dan energi karena data keuangan bisnis ritel diproses dengan baik oleh Mekari Jurnal.

Pelajari juga bagi Anda pemilik online shop, bagaimana aplikasi pembukuan online shop dapat mempermudah pekerjaan Anda.

Gunakan juga program akuntansi yang akan membantu Anda untuk meningkatkan skill leadership, khususnya di bidang bisnis, dengan aplikasi pembukuan yang terotomatisasi dan terintegrasi.

Saya Mau Coba Gratis Mekari Jurnal Sekarang!

Mekari Jurnal adalah salah satu accounting program berbasis cloud dengan fitur lengkap yang bisa Anda aplikasikan dalam bisnis F&B. Mudah-mudahan informasi di atas bermanfaat.

Ikuti media sosial Mekari Jurnal untuk informasi lain tentang bisnis, keuangan, dan akuntansi.

Kategori : Business Management
Kelola Keuangan Lebih Optimal, Dapatkan Penawaran Terbatas Ini
Jurnal software akuntansi terpercaya

 

Dapatkan free trial sekarang!

 

Ikuti akun media sosial resmi dari Mekari Jurnal
Kelola Keuangan Lebih Optimal, Dapatkan Penawaran Terbatas Ini
Jurnal software akuntansi terpercaya

 

Dapatkan free trial sekarang!

 

Ikuti akun media sosial resmi dari Mekari Jurnal