Daftar Isi
2 min read

Jurnal Bekerja Sama dengan Radio Pas FM Sebagai Media Promosi

Tayang 22 Jul 2016
Diperbarui 10 Okt 2023

Startup yang mengembangkan software akuntasi, Jurnal kini mulai merambah ke media penyiaran untuk memperluas perkembangan bisnisnya. Anthony Kosasih selaku owner dari Jurnal membeberkan strategi bisnis Jurnal pada wawancaranya dengan radio Pas FM. Peluang bisnis dan aktivitas promosi menjadi poin utama yang dibahas pada sesi wawancara tersebut. Tidak lupa juga ia mengatakan mengenai tantangan serta target yang ingin dicapai oleh Jurnal.

Talkshow melalui media radio ini sangat efektif sebagai alat promosi. Karena dapat didengar oleh ribuan pendengar Pas FM yang dipancarkan ke seluruh negeri melalui gelombang radio maupun lewat streaming. Pas Fm sendiri merupakan radio yang khusus membahas seputar perkembangan di dunia bisnis terkini.

Memahami besarnya potensi bisnis di sektor teknologi dan internet di era moderen ini, membuat Anthony kosasih untuk mengembangkan sebuah software akuntansi. Dengan tujuan untuk membantu para pelaku bisnis dalam melakukan pembukuan yang cepat, akurat dan mudah dalam penggunaanya. Jurnal memberikan masa percobaan gratis selama 14 hari, bagi yang ingin mencoba untuk melihat fitur apa saja yang tersedia.

Kedepannya Anthony Kosasih mempunyai rencana untuk memasarkan Jurnal tidak hanya di Jakarta tapi juga di kota-kota besar lainnya. Bekerja sama dengan radio Pas FM, akan membantu untuk memperkenalkan Jurnal sebagai software yang memudahkan proses pembukuan yang rumit kepada masyarakat khususnya kepada Akuntan.

Kategori : Other
Kelola Keuangan Bisnis Lebih Akurat dengan Mekari Jurnal!

Monitor finansial bisnis dan dapatkan insight berharga lewat mekari jurnal!

Konsultasi Gratis

 

Ikuti akun media sosial resmi dari Mekari Jurnal
Kelola Keuangan Bisnis Lebih Akurat dengan Mekari Jurnal!

Monitor finansial bisnis dan dapatkan insight berharga lewat mekari jurnal!

Konsultasi Gratis

 

Ikuti akun media sosial resmi dari Mekari Jurnal
WhatsApp Hubungi Kami