Cara Pintas Mencatat Biaya
Updated at:
August 06, 2020
Last updated by: Adi Permana
Last updated by: Adi Permana
Cara pintas ini memungkinkan Anda untuk masuk ke halaman tambah transaksi biaya untuk mencatat setiap biaya yang dikeluarkan perusahaan Anda seperti biaya promosi, iklan, listrik, air dan lainnya.
Klik tombol “Biaya” pada bagian kiri atas halaman. Setelahnya, Anda akan diarahkan ke halaman tambah biaya. Isi setiap field yang ada dan klik “Buat Biaya Baru” untuk menyimpan data biaya yang sudah Anda buat.
Untuk penjelasan secara rinci mengenai setiap field, Anda dapat melihatnya pada online help menu Data Transaksi > Biaya > Buat & Ubah Biaya.
Baca juga: